Pembuatan Program Java Dengan Konsep Overloading
Bintara kali ini akan sedikit membagikan
script buat agan agan semua tentang
JAVA lagi nih .. kali ini script yang menggunakan konsep overloading .. cekidot ..
package Overloading;
public class Overloading {
static int tambah (int a,int b){ //menggunakan 2 parameter int
return a+b;
}
static double tambah (double a,double b){ //menggunakan 2 parameter double
return a+b;
}
static int tambah (int a,int b,int c){ //menggunakan 3 parameter int
return a+b+c;
}
public static void main(String[] args) {
int a1;
int a2;
double a3;
a1 = Overloading.tambah(3,4); //menyimpan method ke variabel a1
a2 = Overloading.tambah(3,4,8); //menyimpan method ke variabel a2
a3 = Overloading.tambah(10,4.5); //menyimpan method ke variabel a3
System.out.println("1. "+ a1); // tampilkan data method yang tersimoan di a1
System.out.println("2. a(3) + b(4) = "+a1); // tampilkan data method yang tersimoan di a1
System.out.println("3. "+a2); // tampilkan data method yang tersimoan di a2
System.out.println("4. "+a3); // tampilkan data method yang tersimoan di a3
}
}
Sekian dulu postingan kali ini , silakan komentar bila ada yang mau ditanyakan .. salam sukses Bintara ..
Pembuatan Program Java Dengan Konsep Overloading
Related Post:
Title
:
Pembuatan Program Java Dengan Konsep Overloading
Description
:
Pembuatan Program Java Dengan Konsep Overloading Bintara kali ini akan sedikit membagikan script buat agan agan semua tentang JAVA lagi n...